Home » Buku » Mewarnai siklus kupu kupu

Mewarnai siklus kupu kupu

Mewarnai siklus kupu kupu – “Siapa yang mau telur kupu-kupu anak-anak ?” (untuk apa coba 🙂 ) Ini dia si Kupu-kupu nakal 😀 suka bertelur di daun. 

Mewarnai siklus kupu kupu

Ya satu lagi modul anak-anak AUD, memperkenalkan dunia siklus hidup kupu-kupu, anak siapa yang tidak suka sama yang satu ini, kecuali mamanya kali “Awas jangan dipegang, banyak bulunya nak !” 😀

Anak anak kita pandu untuk membuat gambar kupu-kupu dengan membuat garis dengan garis bantu, lalu diwarnai deh.

“Nak koq kepompongnya warnanya merah ? Habis makan daun cabe ya ? … heheh”

Sambil menemani anak melakukan kegiatan ini, kita bisa bercerita sedikit mengenai sejarah gambar tersebut kepada anak, biar semangat tentunya dong

“Kalau ulat makannya apa ya, nak ? – nah kalau kupu-kupu makannya apa ?”

selain itu sedikit sedikit mencoba menulis keterangannya sesuai contoh tulisan digambarnya , okeh deh anak-anak … happy coloring ya ..

modul mewarnai kupu-kupu > WEWARNAI – siklus kupu kupu

Leave a Reply